Jumat, 02 Maret 2012

Cara Meningkatkan Efisiensi I/O

  1. Menurunkan jumlah alih konteks.
  2. Mengurangi jumlah pengkopian data ke memori ketika sedang dikirimkan antaradevicedan aplikasi.
  3. Mengurangi frekuensi interupsi, dengan menggunakan ukuran transfer yang besar,smart controller, dan polling.
  4. Meningkatkan concurrency dengan controller atau channel yang mendukung DMA.
  5. Memindahkan kegiatan processing ke perangkat keras, sehingga operasi kepada device controller dapat berlangsung bersamaan dengan CPU.
  6. Menyeimbangkan antara kinerja CPU,memory subsystem, bus, dan I/O.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.